Protoype Ponsel Feksibel Nokia |
Nokia menyebutnya sebagai 'perangkat kinetik'. Ponsel prototype ini diperlihatkan vendor ponsel asal Finlandia tersebut di ajang Nokia World 2011 di London. Keunikannya menarik perhatian pengunjung di perhelatan tersebut.
Dalam tayangan video tersebut, kita dapat menekuk Ponsel tersebut. Misalnya, seperti yang bisa dilihat dalam rekaman video diatas, dalam penggunaan ponsel tersebut kita bisa menekuk ponsel ke atas dan bawah ketika akan melakukan zoom in atau zoom out gambar di ponsel. Bahkan kita juga bisa menekuknya secara menyilang dengan memegang sisi kanan atas dan kiri bawah sebagai gerakan pengganti fungsi scrol ke atas dan bawah. Kemungkinan produk tersebut akan di lempar kepasar ha ini di sampaikan Tapani Jokinen, orang yang sejak 2 tahun yang lalu bekerja dalam proses penciptaan teknologi ini.
Berikut tampilan video Protoype Ponsel Feksibel Nokia.
Kita tinggal tunggu saja Nokia akan merilis ponsel ini, tentu kita semua mengharapkan harga jual yang ramah. Apalagi Nokia saat ini tengah dalam persaingan yang ketat dengan beragam vendor ponsel pintar lainya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar